Membuat Lingkaran berwarna berjalan dengan menggunakan ellipse pada Free Pascal

 Membuat Lingkaran berwarna berjalan dengan menggunakan ellipse pada Free Pascal


Siapa yang tidak kenal dengan bahasa pemrograman Free Pascal,bagi orang yang mengeluti di bidang IT sudah tidak asing lagi dengan bahasa pemrograman yang satu ini karna bahasa pemrograman ini adalah bahasa pemrograman yang sangat sederhana dan banyak juga di gunakan oleh beberapa Programmer .

                Baiklah kali ini kita akan belajar membuat lingkaran berwarna yang bisa berjalan dari kiri ke kanan menggunakan Ellipse pada Free Pascal. Untuk warna lingkaran ini kita bisa bebas menggunakan warna dan bebas menggunkan berapa lingkaran,pada kesempatan kali ini saya akan menggunakan 3 lingkaran dan menggunakan warna Kuning,Hijau,Merah berjalan dari kiri kekanan. Pastikan kamu sudah menginstal Free Pascal dan sudah bisa menggunakan Free pascal.

 Baiklah langsung saja kita coba praktekkan bagaimana caranya:

1.       Silahkan buku terlebih dahulu Aplikasi Free Pascal

2.Jika sudah dibuka,silahkan ketik Kodingannya dibawah ini :

 


uses graph,crt;

var

key : char;

runloop : boolean;

driver,mode : integer;

rx,i : integer;

procedure initial;

begin

clrscr;

driver:=detect;

initgraph(driver,mode,'C:\TP\BGI');

end;

procedure inti;

begin


initial;

                repeat;

                                i:=50;

                while i<=200 do

                begin

                i:=i-50;

 

     setfillstyle(solidfill,yellow);

                fillEllipse(250-i,450,200,200);

    ellipse(250-i,450,0,360,200,200);

               

                                setfillstyle(solidfill,green);

                                fillEllipse(200-i,325,150,150);

                                ellipse(200-i,325,0,360,150,150);

               

               

                setfillstyle(solidfill,red);

                fillEllipse(150-i,200,100,100);

    ellipse(150-i,200,0,360,100,100);

 

 

                delay(500);

                cleardevice;

                end;

                until keypressed;

                closegraph;

                end;

 

begin

inti;

readln;

end.



3.Jika sudah Compile coding tujuannya agar terdeteksi jika ada yang error

4. setlah itu Klik Run atau CTRL+F9 untuk menjalankan programan tersebut sehingga akan muncul hasilnya





Komentar

Postingan populer dari blog ini

Membuat Animasi Doraemon menggunakan Free Pascal

Menghitung Luas Segitiga menggunakan Enkapsulasi

Cara Membuat Tabel Biodata Diri Menggunakan HTML